1. Mabiters wajib memiliki sebuah buku
khusus Departemen Hayati. Dengan syarat:
-
Buku
di sampul dengan menggunakan kertas nasi yang berwarna coklat
-
Di
cover buku, tulis nama lengkap, rombongan, motto hidup, alasan bertahan di
Mabit dan lambang universitas pilihan. Misalnya: kedokteran UI, makara berwarna
hijau.
-
Di
lembar pertama buku, tulis materi-materi ilm hayati dengan rincian sebagai
berikut:
a. Taksonomi dasar
b. Keanekaragaman hayati
c. Sel
d. Metabolisme
e. Genetika
f.
Rekayasa
Genetika
g. Bioteknologi
h. Anatomi tubuh :
1. Respirasi
2. Sirkulasi
3. Kulit
4. Eksresi
5. Pencernaan
6. Sistem Gerak
7. Syaraf
8. Reproduksi
i.
Plantae:
1. Bryophyta
2. Pteridophyta
3. Spermatophyta
j.
Animalia:
1. Invertebrata
2. Vertebrata
k. Mikrobiologi
1. Virus
2. Bakteri
3. Protista
-
List
materi diatas bertujuan untuk mengukur kemampuan, jika kalian sudah menguasai
materi diatas, list tersebut boleh kalian coret (setelah dipelajari)
-
Halaman
selanjutnya digunakan untuk mengerjakan tugas yang diberikan. Tugas pada modul
dasar akan diinfokan melalui ketua kelas. Ketua kelas wajib memberitahukan dan
memastikan seluruh anggota kelasnya mengetahui tugas tersebut dan
mengerjakannya.
-
Tugas
pada modul adalah sebagai berikut:
a. Melengkapi modul
b. Mengerjakan 5 pre-exercise yang ada
di modul, dikerjakan dibuku khusus Departemen hayati
-
Buku
khusus Departemen Hayati berfungsi sebagai buku tugas dan buku catatan.
-
Mabiters
wajib kakak asuh minimal 1x dengan bukti tanda tangan pengajar dan materi kakak
asuh pada buku khusus Departemen Hayati
2. Seluruh tugas dikumpulkan pada
tanggal 25 Januari 2014. Keterlambatan tugas megurangi penilaian.
3. Pengambilan modul dilakukan di
Sekretariat NF Mampang dengan seizin kadep.
4. Ketidakhadiran mabiters harus dengan
izin kadep dan alasan yang syar’i. Jika tidak dianggap alfa.
5. Sistem penilaian:
Tugas: 30%
Kehadiran: 15%
PCT: 15%
Try Out : 40%
6. Jika ada mabiters yang tidak lulus
pada departemen dasar, harap mencari tahu dan remedial segera untuk melanjutkan
ke departemen selanjutnya.
7. Diharapkan kerjasama mabiters untuk
saling memberikan info kepada mabiters lain agar tidak terjadi miss komunikasi.
Serta peran aktif untuk saling mengajarkan.
No comments:
Post a Comment